ANALISIS PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN SEKTOR PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

Firman Mukhti Alamsyah(1*), Nurjanti Takarini(2),

(1) Manjemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, UPN Veteran Jawa Timur
(2) Manjemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, UPN Veteran Jawa Timur
(*) Corresponding Author

Abstract


Indonesia is very rich in various resources, one of which is natural resources, one of which can be utilized in increasing non-tax state revenue. In addition, it can also be used as a support for economic activity both micro and macro, therefore company profits are used to support the company's operational activities in order to achieve the goals of the company. The purpose of this study was to determine the effect of Liquidity (Current Ratio), Leverage (Debt to Assets Ratio), Activities (Total Assets Turnover) on Profit Growth. The sampling technique used purposive sampling, namely sampling based on criteria, from these criteria there were 25 samples of mining companies, with a 2016–2018 research period, and the data analysis technique used was Multiple Linear Regression Analysis. The results of the observations can be concluded that the Current Ratio and Debt to Assets Ratio variables have significant results with a negative relationship direction to mining sector companies listed on the IDX in 2016–2018, besides that the Total Assets Turnover variable shows insignificant and negative results for mining sector companies listed on the IDX in 2016–2018.

 

Indonesia sangat kaya akan berbagai sumber daya, salah satunya adalah sumber daya alam yang salah satunya dapat dimanfaatkan dalam meningkatkan penerimaan negara bukan pajak. Selain itu juga dapat digunakan sebagai penunjang kegiatan perekonomian baik mikro maupun makro, oleh karena itu laba perusahaan digunakan untuk menunjang kegiatan operasional perusahaan dalam rangka mencapai tujuan perusahaan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Likuiditas (Current Ratio), Leverage (Debt to Assets Ratio), Aktivitas (Total Assets Turnover) terhadap Pertumbuhan Laba. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling yaitu pengambilan sampel berdasarkan kriteria, dari kriteria tersebut terdapat 25 sampel perusahaan pertambangan, dengan periode penelitian 2016–2018, dan teknik analisis data yang digunakan adalah Analisis Regresi Linier Berganda. Hasil observasi dapat disimpulkan bahwa variabel Current Ratio dan Debt to Assets Ratio memiliki hasil yang signifikan dengan arah hubungan negatif terhadap perusahaan sektor pertambangan yang terdaftar di BEI tahun 2016–2018, selain itu variabel Total Assets Turnover menunjukkan hasil yang tidak signifikan dan negatif untuk perusahaan sektor pertambangan yang terdaftar di BEI pada tahun 2016–2018.


Keywords


Liquidity (CR), leverage (DAR), activities (TAT), profit growth (Likuiditas (CR), leverage (DAR), aktivitas (TAT), pertumbuhan laba)

Full Text:

PDF

References


Cryer, J. D., & Miller, R. B. (1994). Statistics for business: Data analysis and modeling (Duxbury series in business statistics & decision sciences). USA: South-Western.

Chandra, A. A. (2017a). Sektor pertambangan kembali bergairah di 2016. Detik.com. Diunduh dari https://finance.detik.com/berita-ekonomi-bisnis/d-3414729/sektor-pertambangan-kembali-bergaira h-di-2016

-------- (2017b). Antam rugi Rp 496 Miliar di semester I-2017. Detik.com. Diunduh dari https:// finance. detik.com/bursa-dan-valas/d-3627252/antam-rugi-rp-496-miliar-di-sem ester-i-2017

Destrianita (2017). BPS: Sektor pertambangan mengalami penurunan pada kuartal I 2017. Tempo.co. Diunduh dari https://bisnis.tempo.co/read/872542/bps-sektor-pertambangan-mengalami-penur unan -pada-kuartal-i-2017/full&view=ok

Ghasempour, A., & Ghasempour, M. (2013). The relationship between operational financial ratios and firm’s abnormal stock returns. Research Journal of Applied Sciences, Engineering and Technology, 15, 2839–2845. http://dx.doi.org/10.19026/rjaset.6.3794

Gujarati, D. (1995). Ekonometrika dasar. Edisi Bahasa Indonesia. Penerjemah Sumarno Zain. Jakarta: Penerbit Erlangga.

Gunawan, A., & Wahyuni, S. F. (2013). Pengaruh rasio keuangan terhadap pertumbuhan laba pada perusahaan perdagangan di Indonesia. Jurnal Ilmiah Manajemen dan Bisnis, 13 (1), 63–84. https:// doi.org/10.30596/jimb.v13i1.102

Halim, A. (2007). Manajemen keuangan bisnis. Bogor: Ghalia Indonesia.

Harahap, S. (2011). Analisis kritis atas laporan keuangan. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Hartomo, G. (2019). Lampaui target, PNBP sektor pertambangan 2018 capai Rp50 Triliun. Okezone.com. Diunduh dari https://economy.okezone.com/read/2019/01/09/20/2002050/lampa ui-targ et-pnbp-sektor-pertambangan-2018-capai-rp50-triliun

Heikal, M., Khaddafi, M., & Ummah, A. (2014). Influence analysis of return on assets (ROA), return on equity (ROE), net profit margin (NPM), debt to equity ratio (DER), and current ratio (CR), against corporate profit growth in automotive in Indonesia Stock Exchange. International Journal of Academic Research in Business and Social Sciences, 4(12), 101–114. http://dx.doi. org/10.6007/ IJARBSS/v4-i12/1331

Indriyani, I. (2015). Pengaruh rasio keuangan terhadap pertumbuhan laba pada perusahaan pertam-bangan yang terdaftar di BEI. Jurnal Manajemen dan Bisnis Sriwijaya, 13(3), 343–358. https:// doi.org/ 10.29259/jmbs.v13i3.3378

Kasmir (2008). Analisis laporan keuangan. Jakarta: Rajawali Pers

______ (2009). Analisis laporan keuangan. Jakarta: Rajawali Pers.

______ (2010). Analisis laporan keuangan. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

______ (2011). Analisis laporan keuangan. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

______ (2014). Analisis laporan keuangan. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Mahaputra, I. N. K. A. (2012). Pengaruh rasio-rasio keuangan terhadap pertumbuhan laba pada peru-sahaan manufaktur yang terdaftar di BEI. Jurnal Akuntansi dan Bisnis, 7(2), 243–254.

Oktanto, D., & Amin, M. N. (2014). Pengaruh rasio keuangan terhadap perubahan laba pada perusa-haan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2008–2011. Jurnal Akun-tansi Trisakti, 1(1), 60–77.

Sihombing, H. (2018). Pengaruh current ratio dan debt to equity ratio terhadap pertumbuhan laba pada perusahaan property dan real estate yang terdaftar di BEI periode 2010–2014. Jurnal Media Studi Ekonomi, 21(1), 1–14.

Van Horne, J. C., & Wachowicz, J. M. (2005). Prinsip-prinsip manajemen keuangan. Buku Satu. Edisi 12 (Ahli Bahasa: Dewi Fitriasari & Deny Arnos). Jakarta: Salemba Empat.

--------- (2012). Prinsip-prinsip manajemen keuangan. Edisi 13. Jakarta: Salemba Empat.

Wibisono, S. A. (2016). Pengaruh kinerja keunagan terhadap pertumbuhan laba pada perusahaan oto-motif di BEI. Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen, 5(12), 1–24.

Wibowo, H. A., & Pujiati, D. (2011). Analisis rasio keuangan dalam memprediksi perubahan laba pada perusahaan real estate dan property di Bursa Efek Indonesia (BEI) dan Singapura (SGX). The Indonesian Accounting Review, 1(02), 155–160.




DOI: https://doi.org/10.38076/ideijeb.v2i1.57

Article Metrics

Abstract view : 698 times
PDF - 426 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.